Jurnal Praktikum 2 Konversi Bilangan dan LED

  Jurnal Praktikum  2 Konversi Bilangan dan LED 

 

Tujuan Praktikum :

Mengenal lebih dalam tentang pengoperasian bilangan biner, desimal, dan hexadesimal dalam CVAVR dan penerapan nya kedalam Proteus.

Peralatan :
Komputer yang sudah terinstall Software CVAVR dan Proteus.

Praktikum
    1. Sebutkan Langkah – langkah Konfigurasi Mini32 dan LED beserta Gambarnya :
      • Pertama, klik Component mode, lalu pilih ATmega32
      • Kemudian, masuk lagi ke component mode, lalu pick device, pilih komponen LED-YELLOW
      • Setelah itu masuk ke terminal mode, lalu pick device, pilih GROUND, lalu double click pada pilihan ground di jendela baru yang terbuka.
      • Atur semua  komponen (ATmega32, LED-YELLOW, dan Ground), sambungkan dengan kabel.
      • Terakhir, masukkan Syntax dari CVAVR. 
    2. Konversikan Bilangan Desimal ini ke dalam Bilangan Binner dan Buat Program LED nya :
      • 128 = 10000000 = 0b10000000 
      • 256 = 000100000000 = 0b000100000000
      • 512 = 001000000000 = 0b001000000000
      • 255 = 11111111 = 0b111111111
        
    3. Jelaskan Fungsi Rangkain Proteus Di Bawah Ini Dan Tuliskan Perintah Programnya serta tuliskan apa saja bahan yang perlukan untuk membuat rangkain di bawah ini pada Software Proteus  :
      • Perintah Program
      #include <mega32.h>
      #include <delay.h>

      Void main () {
                      DDRC = 0xFF;

      While (1) {
                      PORTC = 255;
                      delay_ms (1000);
                      PORTC = 0;
                      PORTC = 0;
                      delay_ms (1000);
                      }
      }
      • Bahan yang diperlukan 
        • ATmega32
        • LED-YELLOW
        • GROUND
        • Kabel
        • Syntax dari CVAVR
    4. Jelaskan Pengertian Sintax Di Bawah Ini :
      #while (1) // Syntax Perulangan secara terus-menerus      
      {       
      // Place your code here              
      PORTC = 0b10000000;   // Syntax untuk menghidupkan port C pin nomor 7 (0-7) menggunakan Biner      
      delay_ms (500);  // Syntax untuk delay perintah di atas nya selama 500ms             
      PORTC = 0b01000000;   // Syntax untuk menghidupkan port C pin nomor 6 (0-7) menggunakan Biner      
      delay_ms (500);   // Syntax untuk delay perintah di atas nya selama 500ms                          
      PORTC = 0b00100000;   // Syntax untuk menghidupkan port C pin nomor 5 (0-7) menggunakan Biner      
      delay_ms (500);   // Syntax untuk delay perintah di atas nya selama 500ms                          
      PORTC = 0b00010000;   // Syntax untuk menghidupkan port C pin nomor 4 (0-7) menggunakan Biner      
      delay_ms (500);   // Syntax untuk delay perintah di atas nya selama 500ms             
      }

    Postingan terkait:

    3 Tanggapan untuk "Jurnal Praktikum 2 Konversi Bilangan dan LED "